Wednesday, April 18, 2007

di coban talun


di coban talun tahun 1999. lagi ngediklat anggota muda HIMAKPA yang naik status jadi anggota biasa.
ini merupakan proses regenerasi yang dijalankan di organisasi HIMAKPA ITN Malang.

usai menjalani diklatsar dan menyandang status anggota muda, para anggota biasanya menempuh waktu pengembaraan selama setahun. setelah dianggap layak, akan mengikuti diklat lanjutan kenaikan status. ada beberapa materi yang diberikan kembali dalamdiklat lanjutan di organisasi HIMAKPA. seperti gunung hutan - peta kompas, kemampuan memanjat, arung jeram dan kemampuan bertahan diri di alam terbuka, survival gituuu...

No comments: